Pemerintah Jaga Pasokan Minyak Goreng Curah, Sediakan 300 Ribu Ton Setiap Bulan

- Pewarta

Rabu, 29 Juni 2022 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilusttasi Minyak Goreng. (Pexels.com/neufal54)

Ilusttasi Minyak Goreng. (Pexels.com/neufal54)

BISNIS NEWS – Pemerintah akan terus menjaga pasokan minyak goreng curah dengan menyediakan 300 ribu ton setiap bulan sehingga harganya turun.

“Kami minta eksportir dukung ini, untuk berkorban dan membantu.”

“Saat ini jumlahnya sekitar 300 ribu ton per bulan atau 3,6 juta ton per tahun,” ujar Penasihat Khusus Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Bidang Pengembangan Teknologi Berkelanjutan, Rachmat Kaimuddin dalam konferensi pers, Selasa 28 Juni 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rachmat menyebutkan, angka tersebut melebihi kebutuhan rata-rata minyak goreng curah masyarakat di Indonesia sebesar 230 ribu ton per bulan.

“Karena kami ingin memastikan jumlahnya mencukupi. Kalau kami pas-pasin takut tidak cukup,” kata Rachmat.

Ia menjelaskan pembelian minyak goreng akan menggunakan aplikasi PeduliLindungi dan dibatasi 10 kg per orang setiap harinya.

Menurutnya, alasan penggunaan aplikasi PeduliLindungi untuk membeli minyak goreng yaitu agar tidak ada penimbunan. Pemerintah juga bisa mengetahui ke mana saja minyak komoditas itu mengalir.

“Untuk penggunaannya adalah untuk men-trace saja kami lihat ini cukup, pergerakan minyaknya ini kami lihat mengalirnya ke mana, so far ini teknologi terbaik yang kami punya,” ungkapnya.***

Berita Terkait

Kementerian Pertanian Dapat Tambahan Anggaran Sebesar 21,49 Triliun di 2025 Menjadi Rp 29,37 Triliun
Minta Menteri Tak Keluarkan Kebijakan Ekstrem Terkait Hajat Orang Banyak, Ini Penjelasan Presiden Jokowi
Agro Media Network Luncurkan Portal Sawitpost.com, Dukung Ketahanan Pangan dan Ketahanan Energi Nasional
Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Bapanas Siap Sokong dengan Cadangan Pangan Pemerintah
Program Pengelolaan Penerimaan Negara Tahun 2025 Disebut Thomas Djiwandono untuk Hasilkan Penerimaan yang Optimal
CSA Index September 2024 Meningkat Signifikan, Pelaku Pasar Optimis IHSG Terus Menguat Meski Ada Risiko Koreksi
Realisasi Target Investasi pada Semester I tahun 2024 Telah Mencapai Rp829,9 Triliun, Tembus 50 Persen
Transisi Energi Bisa Hemat Subsidi Rp45 Triliun hingga Rp90 Triiun, Begini Penjelasan Luhut Pandjaitan
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 20:07 WIB

Kementerian Pertanian Dapat Tambahan Anggaran Sebesar 21,49 Triliun di 2025 Menjadi Rp 29,37 Triliun

Kamis, 12 September 2024 - 11:29 WIB

Agro Media Network Luncurkan Portal Sawitpost.com, Dukung Ketahanan Pangan dan Ketahanan Energi Nasional

Kamis, 12 September 2024 - 06:58 WIB

Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Bapanas Siap Sokong dengan Cadangan Pangan Pemerintah

Rabu, 11 September 2024 - 10:45 WIB

Program Pengelolaan Penerimaan Negara Tahun 2025 Disebut Thomas Djiwandono untuk Hasilkan Penerimaan yang Optimal

Kamis, 5 September 2024 - 12:07 WIB

CSA Index September 2024 Meningkat Signifikan, Pelaku Pasar Optimis IHSG Terus Menguat Meski Ada Risiko Koreksi

Rabu, 4 September 2024 - 14:34 WIB

Realisasi Target Investasi pada Semester I tahun 2024 Telah Mencapai Rp829,9 Triliun, Tembus 50 Persen

Rabu, 4 September 2024 - 09:27 WIB

Transisi Energi Bisa Hemat Subsidi Rp45 Triliun hingga Rp90 Triiun, Begini Penjelasan Luhut Pandjaitan

Selasa, 3 September 2024 - 15:39 WIB

Kementaan akan Distribusi ke yang Defisit, Produksi Cabai Nasional Surplus tapi Tak Merata Semua Daerah

Berita Terbaru