Diduga Pelaku Pencurian di Perumahan Forest Hill Parung, Polisi Tangkap Seorang Laki-laki

- Pewarta

Selasa, 16 Agustus 2022 - 13:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Parung Panjang Amankan Seorang Laki-Laki Yang Diduga Pelaku Pencuri. (Dok. Polres Bogor)

Polsek Parung Panjang Amankan Seorang Laki-Laki Yang Diduga Pelaku Pencuri. (Dok. Polres Bogor)

BISNIS NEWS  – Polsek Parung Panjang amankan seorang laki-laki AS (23) yang diduga pelaku tindak pidana pencurian di Perumahan Foresthill, Minggu 14 Agustus 2022

Pelaku melakukan aksinya dengan cara menyongkel pintu rumah korban AM (32) lali mengambil barang-barang yang ada didalam rumah korban.

“Dari kejadian tersebut kami dari pihak Kepolisian mengamankan sejumlah barang bukti berupa 1 buah Playstation, 2 buah Laptop merk Lenovo dan Asus, 2 buah kemeja, 1 buah celana dan 1 buah tas belanja yang dicuri pelaku.” Ungkap Kapolsek Parung Panjang Kompol Suminto, SIP, MH.

“Pelaku kini diamankan di Polsek Parung Panjang guna dilakukannya pemeriksaan serta kami masih mengumpulkan keterangan para saksi yang berada ditempat kejadian.” Tutupnya.***

Berita Terkait

Diberdayakan BRI, Petani Mangga Bondowoso Mampu Perluas Lahan dan Tingkatkan Taraf Hidup
PT Rig Tenders Indonesia Tbk Berhasil Kantongi Kenaikan Laba Bersih Usaha 26 Persen pada 30 Juni 2024
BNSP: Pelatihan Implementasi Sistem Informasi Dorong Keunggulan Kompetitif LSP
Perkenalkan Brawijaya Dental Tangerang by DW8: Kesehatan Gigi yang Lebih Baik
Libur Lebaran, Personil Perumda Air Minum Tirta Kahuripan Siaga 24 Jam
Dugaan Praktik Mafia Kejahatan di Polda Metro Jaya Dibongkar Kamaruddin Simanjuntak
Keuntungan yang Diraih Diatur untuk Bandar, Masyarakat Diminta Jangan Tergiur Main Judi Online
Bikin Geleng-geleng Kepala, Alasan Pelaku Pembunuhan Berantai Nyaris Habisi Ujang Zaenal

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 14:14 WIB

Diberdayakan BRI, Petani Mangga Bondowoso Mampu Perluas Lahan dan Tingkatkan Taraf Hidup

Rabu, 13 November 2024 - 16:44 WIB

PT Rig Tenders Indonesia Tbk Berhasil Kantongi Kenaikan Laba Bersih Usaha 26 Persen pada 30 Juni 2024

Selasa, 23 April 2024 - 16:50 WIB

BNSP: Pelatihan Implementasi Sistem Informasi Dorong Keunggulan Kompetitif LSP

Rabu, 25 Oktober 2023 - 13:47 WIB

Perkenalkan Brawijaya Dental Tangerang by DW8: Kesehatan Gigi yang Lebih Baik

Selasa, 18 April 2023 - 15:23 WIB

Libur Lebaran, Personil Perumda Air Minum Tirta Kahuripan Siaga 24 Jam

Berita Terbaru